Cara Mudah Daftar Google Adsense Non Hosted
Memang benar ya,daftar Google adsense itu di anggap gampang tetapi kenapa selalu di tolak hehe pengalaman pribadi,setelah berbagai cara saya lakukan untuk mendaftar google adsense,mungkin bagi para blogger yang sudah merasakan pahit manis nya daftar Google Adsense,boleh ko komentar di bawah,mungkin sekarang sudah banyak para blogger yang merasakan manis nya dari Google Adsense bahkan masih ada yang masih berusaha mendaftarkan Blog nya ke Google untuk di Approve.Gampang gampang susah sih ya daftar Google Adsense itu,padahal kita sudah membuat content yang original sudah cape lah dengan mengetik dan berpikir,eh masih aja di tolah sama Google Adsense,dan artikel yang di buat pun sudah begitu banyak sehingga kita pede bahwa blog kita akan di teriima langsung oleh Google Adsense,tetapi kenyataan tak seindah dengan yang kita bayangkan,ketika mencoba mendaftar adsense eh tetap di tolak,malah mungkin ada blogger yang sudah prustasi mendaftarkan blog nya ke Google Adsense dan di tolak terus.
Bagaimana sih cara ngakalin nya agar blog kita di terima oleh Google Adsense Non Hosted,seperti yang kita ketahui,akun Google Adsense itu ada dua jenis
1.Ada yang Google AdsenseHosted
2.Ada juga yang Google Adsense Non Hosted
Cara Mendaftar Google Adsense Non Hosted
1.Ada baik nya sebelum mendaftar Baca kebijakan Google AdsenseSebelum kita mendaftar Google Adsense,apa salah nya kita luangkan waktu sebentar untuk membaca kebijakan dari Google tersebut
Baca Dulu : Kebijakan dari Google Adsense
2.Silahkan anda pakai Top Level Domain (TLD)
Ketika anda akan mendaftarkan blog anda ke Google Adsense maka blog anda harus sudah menjadi TLD agar di terima oleh Google Adsense
3.Masalah Template
Sebenar nya jika yang pernah saya coba,template juga sangat berpengaruh ketika kita akan mendaftarkan blog kita ke Google adsense,ada baik nya kita menggunakan template bawaan blogger yang tidak mempunyai readmore biar lebih gampang ketika mendaftar
4.Persiapan yang harus di lakukan oleh seorang blogger ketika akan mendaftar kan Blog nya
Ketika kita akan mendaftarkan blog kita ke Google Adsense,maka alangkah baik nya kita mempersiapkan blog kita seperti berikut
- Pemasangan Widget
- Halaman pendukung Blog
- Menu Navigasi di blog
5.Buatlah Kontent yang berkualitas di blog
Setelah anda membuat langkah langkah di atas,silahkan anda membuat kontent yang berkualitas atau yang unik bukan hasil copas,panjang dan bermanfaat buatlah minimal 10-15 artikel di blog,setelah anda membuat artikel yang seperti itu silahkan anda cek blog anda ke alamat www.siteliner.com apakah sudah unik atau belum
6. Daftar Blog anda ke Webmaster dan Google Analytics
Setelah blog anda menggunakan TLD langkah selanjut nya silahkan blog anda daftarkan ke Google Webmaster dan juga Google Analytics,jangan lupa sitemap nya di daftarkan di webmaster
7.Umur pada Blog
Kalau menurut pengalaman saya Umur pada Blog juga tidak begitu berpengaruh,tetapi anda harus mendaftarkan blog ke Google Adsense skira nya sudah berumur 1-2 bulan,bahkan ada juga yang masih hitungan minggu dan di terima oleh Google Adsense
8.Banyak nya pengunjung
Untuk Faktor pengunjung,tidak begitu berpengaruh untuk pendaftaran Google Adsense ini,banyak para blogger yang pengunjung nya masih sedikit tapi tetap di terima oleh Google Adsense
Setelah anda mengikuti langkah langkah di atas,langkah selanjut nya adalah daftar kan blog anda ke Google Adsense
Dan dalam pendaftaran blog ke Google Adsense ini ada dua tahap
*Tahap PertamaBiasa nya dalam tahap pertama ketika anda telah mendaftarkan blog anda ke Google Adsense,anda akan menerima Email agar mengikuti langkah selanjut nya yaitu untuk membuat Code Adsense di akun anda dan kemudian menerapkan nya di blog anda (24 jam)
*Tahap Kedua
Dalam tahap kedua ini adalah tahap peninjauan yang dimana dalam tahap ini anda harus membuat artikel setiap hari nya agar terlihat oleh Google Adsense bahwa blog anda Update terus,dan biasa nya waktu nya 1 minggu masa menunggu
Nah itulah tahapan dalam mendaftar kan blog ke adsense,semoga berhasil,yang belum berhasil jangan putus asa,soal nya daftar Google Adsense Gampang Gampang Susah Loh :D
ads1
Previous
Posting Lebih BaruNext
Posting Lama
Posted by 25 September and have
0
komentar
, Published at
* Silahkan Berkomentar Tetapi Sopan
* Jangan Meninggalkan Spam atau terkait lain nya
* Jangan Promosi